Sale!

Dasar-Dasar Kebijakan Publik

Rp45.000

Buku ini membahas tentang dasar-dasar keilmuan tentang kebijakan publik. Buku ini berguna bagi pemerhati dan mahasiswa yang tertarik mempelajari tentang kebijakan publik.

10 in stock

Description

Kebijakan publik dipahami merupakan bagian yang selalu ada dalam setiap gejala dan proses pemerintahan. Dengan kebijakan publik, seluruh tindakan pemerintahan diharapkan berlangsung dalam proses yang rasional dan dengan jaminan kemanfaatan yang nyata bagi seluruh warga negara. Tentu saja harapan yang demikian dapat terwujud manakala proses penyelenggaraan pemerintahan berlangsung secara baik.

Buku ini mencoba menampilkan berbagai dimensi persepektif kebijakan publik. Sesuai dengan judul besar, buku ini membahas hal-hal yang mendasar dari kebijakan publik, seperti konsep dasar kebijakan, model dan pendekatan kebijakan, perencanaan kebijakan, formulasi kebijakan, implementasi kebijakan, evaluasi kebijakan serta dampak kebijakan terhadap pelayanan. Dalam buku ini juga tidak luput membahas goal dari kebijakan publik itu sendiri yaitu tentang Good Governance.

Additional information

Author(s)

Muhammad Iqbal, Fuady, Jalaluddin, Ansar, Budi Rizka, Nurliana, Aryanisila, & Purbayakti Kusuma Wijayanto

ISBN

978-623-09-6316-2

Edition

Pertama, Oktober 2023

Pages

v + 149 Halaman

Size

14,8 cm x 21 cm

Editor(s)

Prof. Dr. Syafei Ibrahim, M.Si. & Dr. Kridawati Sadhana, M.S.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Dasar-Dasar Kebijakan Publik”

Your email address will not be published. Required fields are marked *